Calon Pengantin Dibunuh, Jenazahnya Tetap Dinikahkan
Selasa, 27 Agustus 2013 – 07:42 WIB

Calon Pengantin Dibunuh, Jenazahnya Tetap Dinikahkan
"Menantu saya itu sebenarnya juga baru keluar dari penjara. Kok sekarang malah meninggal dengan tragis," lanjutnya.
Jenazah Dedi Dinikahkan
Meski pulang sudah tak bernyawa, jenazah Dedi tetap dinikahkan dengan Eni Nurida (30), warga Tambak Mulyo RT 02 RW 13, Kelurahan Tanjung Mas Semarang Utara. Pernikahan tersebut berlangsung di rumah Dedi. Prosesi pernikahan tersebut dilakukan oleh orang tua Eni, Muhzan (60) sebagai wali nikah.
Dedi dan Eni sebenarnya baru kenal selama satu bulan. Tapi keduanya mantap untuk berumah tangga.
"Baru sebulan kenal. Besok ijab qobul," terang Wahyuni.Dedi merupakan petugas keamanan proyek PLTU di kawasan pelabuhan. Ia sudah lima bulan bekerja di tempat tersebut. (ris/har)
SEMARANG - Calon pengantin ini bernasib tragis. Dia tewas terbunuh bersama adiknya sehari sebelum akad nikah. Padahal tenda pernikahan sudah terpasang.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka