Calon PKS Mundur
Senin, 07 September 2009 – 11:31 WIB
JAKARTA- Belum lagi maju dalam pertarungan bursa calon anggota BPK RI, Nursanita Nasution mengajukan surat pengunduran diri. Surat pengunduran diri calon dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ini dibacakan Wakil Ketua Komisi XI Walman Siahaan saat memimpin rapat uji kelayakan anggota BPK RI.
“Sebelum mengajukan pertanyaan yang merupakan pendalaman terhadap calon anggota BPK RI atas nama pak Achmad Sanusi, ini ada masuk surat permohonan pengunduran diri dari ibu Nursanita Nasution. Dengan surat pengunduran ini, ibu Nur posisinya sama dengan kita sama-sama penguji calon anggota BPK,” tutur Walman dalam acara fit and proper test di ruang Komisi XI DPR RI, Senin (7/9).
Baca Juga:
Belum ada konfirmasi resmi terkait alasan pengunduran diri dari calon yang dijagokan PKS tersebut.
Baca Juga:
Pengunduran diri Nursanita ini langsung ditanggapi Drajat Hari Wibowo. Kader PAN ini menyatakan ketidaksetujuannya atas pengunduran diri Nursanita.
JAKARTA- Belum lagi maju dalam pertarungan bursa calon anggota BPK RI, Nursanita Nasution mengajukan surat pengunduran diri. Surat pengunduran diri
BERITA TERKAIT
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional
- Yorrys Raweyai: DPD Akan Mengawal Proses Pembangunan PIK 2 Tangerang
- BPMK Lanny Jaya Diduga Potong Dana Rp 100 juta dari 354 Kampung
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan