Calon Sekda Tiga Provinsi Jalani Uji Kelayakan
Rabu, 09 Maret 2011 – 03:17 WIB

Calon Sekda Tiga Provinsi Jalani Uji Kelayakan
Syaeful Safri mengaku ditanya mengenai pemekaran daerah. Dia pun menyatakan, tiga kandidat tidak merasa saling bersaing. "Kita sama-sama Sumut, harus kompak," ucapnya.
Sedang Aspan menjelaskan, dirinya ditanya soal pemekaran daerah dan dampaknya bagi proses pembangunan. Dia juga mengaku ditanya soal kerukunan umat beragama, juga tentang posisi Sumut yang wilayanya ada berbatasan dengan negara tetangga. (sam/jpnn)
JAKARTA -- Para kandidat sekretaris daerah (sekda) di tiga provinsi kemarin menjalani fit and proper test di kantor kemendagri, Jakarta. Ketiga provinsi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liburan Kian Seru di Entertainment District PIK 2: Boling, Gokar hingga Arcade dalam Satu Kawasan
- Penyidik KPK Meluncur ke Kalimantan Barat, Sejumlah Tindakan Diambil
- Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres Gibran, Arief Poyuono: Masih dalam Koridor Konstitusi
- Anggota MPR Lia Istifhama Serap Aspirasi Masyarakat Bertajuk Ekonomi Kerakyatan
- Keberadaan Kasat Reskrim Iptu Tomi yang Hilang saat Memburu KKB pada 2024 Masih Misteri
- Penyelundupan Narkoba ke Rutan Polresta Samarinda, 3 Polisi Terancam PTDH