Calon Siswa Wajib Tes Urine
Rabu, 12 Juni 2013 – 01:52 WIB

Calon Siswa Wajib Tes Urine
Disamping itu, pihahknya juga akan tetap menerima calon siswa baru lulusan paket B. Dengan catatan tetap memenuhi persyaratan misalnya usianya masih usia sekolah.
Ada beberapa program yang akan diberikan kepada calon siswa baru di SMAN 2 Sampit diantaranya, hipnomotivasi, bela negara dan kesetiaan pada pancasila dan UUD 1945, wawasan wiyata mandala, kepemudaan, UUD Lalulintas dan sopan santun dijalan raya, UUD Narkotika dan bahaya narkoba, lingkungan hidup, keorganisasian dan program OSIS, tata tertib sekolah dan cara belajar, bimbingan remaja dan etika bergaul, baris berbaris dan tata cara upacara.
Mengenai ukuran tinggi badan, Hadriansyah menegaskan bahwa pihaknya tidak menerapkan program tersebut karena SMAN 2 Sampit tidak memiliki program khusus seperti di SMK. “Itu program SMK, kalau SMA tidak ada,” tandasnya.
Berbeda dengan SMKN 1 Sampit, sekolah favorit ini menerapkan ukuran tinggi badan terutama untuk jurusan Sekretaris. Perempuan minimal 143 cm dan laki-laki minimal 155 cm. “Kalau jurusan sekretaris kita tentukan ukuran tinggi badan. Kalau jurusan lain tidak diterapkan,” ucap ketua panitia PPDB SMKN 1 Sampit Aprilius. (fin/ton)
SAMPIT – Penggunaan narkoba di kalangan remaja sudah sangat mengkhawatirkan. Tak ingin kecolongan, panitia pelaksaan penerimaan peserta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia