Candi Ditemukan di Malang, Konon Berasal Zaman Pemerintahan Mpu Sindok

Candi Ditemukan di Malang, Konon Berasal Zaman Pemerintahan Mpu Sindok
Anggota tim Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Jawa Timur melakukan pencatatan data saat proses eskavasi pada situs Srigading, yang berada di Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Kamis (10/2/2022). (ANTARA/Vicki Febrianto)

Pada permukaan gundukan setinggi kurang lebih tiga meter itu, terdapat sebuah yoni berukuran 0,8x0,8 meter, sejumlah batuan andesit berbentuk segi empat dan sebaran batu bata dengan dimensi cukup besar. (antara/jpnn)

Bangunan candi di Malang itu berada di tengah-tengah empat gunung, yakni Semeru, Gunung Arjuno, Kawi, dan Bromo.


Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News