Cap Jempol Darah di Sidoarjo
Rabu, 28 Maret 2012 – 05:21 WIB

Wawali Surabaya, Bambang DH berorasi di tengah-tengah pendemo penolakan kenaikan BBM oleh Pemerintah yang dilaksanakan oleh berbagai elemen masyarakat dan mahasiswa di Grahadi dan depan Tunjungan Plaza Surabaya, Selasa (27/3). Foto: Diptawahyu/Jawa Pos
Di Gresik demo berlangsung sejak pukul 10.30. Massa bergerak dari Kantor DPC PDIP Jl Jaksa Agung Suprapto menuju Kantor DPRD Gresik. Selain ratusan orang yang berasal dari seluruh kecamatan itu, para pengurus DPC PDIP dan para anggota dewan dari partai berlambang banteng itu juga ikut turun ke jalan serta berorasi layaknya para demonstran.
Baca Juga:
Namun, begitu tiba di kantor dewan, ternyata tidak ada satu pun anggota dewan dari partai non-PDIP yang terlihat. Sesudah berorasi, wakil demonstran pun masuk ke dalam gedung dewan untuk menuntut sikap DPRD Gresik terkait tuntutan mereka.
Namun, pertemuan itu ibarat rapat para kader PDIP. Sebab, baik wakil demonstran maupun para anggota dewan yang menemui mereka adalah kader PDIP. (fim/ris/yad/c1/fid)
SIDOARJO- Di Sidoarjo massa PDIP juga turun ke jalan. Mereka tidak sekadar berorasi dan membentang spanduk. Puluhan pendukung PDIP juga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan
- Siswa SMAN 1 Bandung Siap Perjuangkan Lahan Sekolah Setelah Kalah Gugatan