Capello Pensiunkan Beckham
Jumat, 13 Agustus 2010 – 14:20 WIB

Capello Pensiunkan Beckham
"Saya harap, begitu sembuh dia mau bermain untuk Inggris sekali lagi. Untuk mengucapkan selamat tinggal kepada fans dan publik Inggris secara keseluruhan,? imbuh pelatih yang pernah menangani Beckham di Real Madrid tersebut.
Baca Juga:
Vonis Don Fabio-panggilan Capello-tentu menjadi pukulan telak bagi Beckham. Sebab, hanya beberapa jam sebelumnya pria yang masuk timnas sejak 1996 itu menyatakan ingin membantu Inggris merebut tiket ke Euro 2012. Dia juga bernafsu menumbangkan rekor caps terbanyak Three Lions yang masih dipegang kiper legendaris Peter Shilton. Dia perlu 11 laga lagi untuk bisa menyalip catatan Shilton yang membela Inggris dalam 125 pertandingan.
"Saya selalu mengatakan, bahwa saya tidak akan pensiun dari timnas, meskipun tidak akan pernah terpilih masuk skuad lagi, dan bermain di sepuluh pertandingan lagi,? ungkap Beckham, di sela latihan Galaxy di Home Depot Center, seperti dilansir Daily Mail.
"Banyak orang bilang, di usia saya pemain tidak lagi mencintai sepak bola seperti anak 21 tahun. Tapi cinta saya pada dunia ini masih sebesar dulu. Tidak pernah berkurang,? lanjutnya. Mendengar kesetiaan ini, tidak heran kalau Capello malah menerima banyak hujatan atas keputusannya memberhentikan Beckham. Sebaliknya, Beckham kebanjiran simpati, termasuk dari Perdana Menteri Inggris David Cameron. (na)
TIDAK akan ada lagi nama David Beckham di skuad Inggris bentukan Fabio Capello. Pelatih asal Italia itu secara tidak langsung telah mem-pensiunkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Skenario Persib Bandung Kunci Gelar Liga 1 Lebih Cepat
- Klasemen Sementara Liga 1: Persib Makin Mentereng, Bali United Tertahan
- Sebelum Mundur dari Kursi Pelatih, Teco Punya Pesan kepada Suporter Bali United
- Kalimat Teco yang Mengundurkan Diri setelah Bali United Kalah dari Persib
- Evaluasi Bojan Hodak Seusai Persib Mengiris Tipis Bali United, Ini Jadi Sorotan!
- Persib Menang dari Bali United, tetapi Bojan Hodak Kurang Puas