Capolista Dalam Ancaman
Sabtu, 12 Februari 2011 – 13:56 WIB

Capolista Dalam Ancaman
Baca Juga:
Di sisi lain, kubu Parma yang selalu takluk dalam tiga bentrok terakhir kedua tim, tidak gentar. Apalagi, mereka memiliki tujuan untuk mencuri poin agar menjaga jarak aman dari jerat degradasi. Saat ini, Parma berada di posisi ke-15, hanya dua setrip di atas zona merah. Lagipula, mereka mendapat suntikan tenaga dengan bergabungnya Amauri Carvalho dari Juventus. "Kami harus bermain dengan gaya kami dan tanpa takut. Bagi saya, kami punya kualitas untuk mendapatkan poin," koar Sebastian Giovinco, gelandang Parma. (ham)
MILAN - AC Milan tak lagi bisa tenang di puncak klasemen sementara Serie A Liga Italia. Selisih angka dengan para pesaing semakin menipis seiring
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah