Capres Ditantang Berani Cabut UAN
Senin, 04 Mei 2009 – 14:07 WIB

Capres Ditantang Berani Cabut UAN
Dikatakan, dari sisi pedagogis, ada beberapa faktor yang menjadi ukuran keberhasilan siswa. Antara lain rajin tidaknya siswa tersebut, moral atau akhlak siswa, serta hubungan siswa dengan rekannya dan dengan guru-gurunya. ”Kalau tiga hal itu baik, tapi pada saat menjelang atau saat UAN siswa itu sedang sakit sehingga nilainya jelek, masak langsung dinyatakan tak lulus,” ujarnya.(sam/JPNN)
JAKARTA – Pemilih pemula jumlahnya cukup besar pada pemilu presiden (pilpres) mendatang. Pemilih pemula ini mayoritas masih duduk di bangku
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang