Capres, Puan Serahkan ke Mega
Senin, 07 Mei 2012 – 06:07 WIB

Capres, Puan Serahkan ke Mega
"Amin. Tapi, saya tidak berkompeten untuk mau atau tidak mau. Sudah ada komitmen menyerahkan sepenuhnya kepada Ibu Ketua Umum. Ya, siapa pun yang diamanati tentu akan maju dan (harus) bersedia," ujarnya.
Ditanya tentang kasus hukum yang membelit Ketua DPD PDIP Jawa Tengah Murdoko, Puan mengatakan, itu sedang dibahas DPP. Meski demikian, putri Megawati tersebut memastikan, kasus Murdoko tidak akan mengganggu kesiapan partainya menghadapi Pilgub Jawa Tengah 2013.
"Tidak akan memengaruhi pilgub. Semua kegiatan dan untuk menggerakkan roda organisasi kepartaian kami serahkan ke kesekretariatan. Jadi, tidak masalah," kata Puan. (rk/mas/jpnn/c10/agm)
SUKOHARJO - Bakal capres yang akan diusung PDIP masih menjadi teka-teki. Puan Maharani, ketua Fraksi PDIP di DPR, yang disebut-sebut menjadi kandidat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo