Cara Achmad Jufriyanto Jaga Kebugaran di Tengah Terhentinya Kompetisi
Kamis, 03 November 2022 – 21:39 WIB

Achmad Jufriyanto. Foto: ANTARA/Prasetyo Utomo
"Kami mau mempertahankan itu jadi jangan sampai momentum setelah libur down lagi. Semoga ada titik terang dan semua bisa mendapatkan yang terbaik," kata Jupe.
Baca Juga:
Sebelum kompetisi terhenti, Persib Bandung mencatatkan tiga kemenangan beruntun dan menduduki peringkat 8 dengan torehan 16 poin dari 10 pertandingan.(antara/jpnn)
Bek Persib Bandung Achmad Jufriyanto terus menjaga kebugaran meski kompetisi Liga 1 2022 terhenti imbas dari tragedi Kanjuruhan.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Febri Hariyadi Kembali Berlatih, Pelatih Persib Bojan Hodak Beri Sinyal Positif
- Menghilang 7 Bulan, Febri Hariyadi Kembali Berlatih, Main saat Borneo FC vs Persib?
- Persib Dihantui Krisis Pemain, Nick Kuipers Bicara Peluang saat Jumpa Borneo FC
- Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak Pantau 2 Pemain Timnas U-17 Indonesia
- Persib Diguncang Badai Cedera Menjelang Jumpa Borneo FC, Ini Strategi Bojan Hodak
- Nazriel Alfaro Tampil Gemilang di Timnas U-17, Pelatih Persib Bojan Hodak Beri Harapan