Cara Aman Menghilangkan Kutil di Kulit
Rabu, 21 Agustus 2019 – 21:55 WIB
“Biasanya, dokter akan memberikan obat oles yang harus digunakan secara rutin agar kutil hilang. Obat oles tersebut mengandung asam salisilat untuk mengelupas kulit yang telah terinfeksi,” sebut dr. Valda.
Baca Juga:
Selain itu, cara lain yang bisa dilakukan untuk menghilangkan kutil di kulit adalah dengan metode pembekuan atau krioterapi. Metode tersebut merupakan penyembuhan dengan mendinginkan kutil dengan nitrogen cair. Terapi ini akan bereaksi dengan cara menimbulkan luka di area sekitar kutil. Setelahnya, jaringan kulit mati akan terangkat dalam kurun waktu sekitar satu minggu.(klikdokter)
Meski kecil tetapi kutil di kulit bisa sangat mengganggu. Bagaimana ya cara aman menghilangkan kutil di kulit?
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- 8 Manfaat Jeruk Bali, Wanita Pasti Suka
- Bryan Domani jadi Brand Ambassador Perfect White Series
- Perdana di Indonesia, Teknologi Frax Pro Mampu Atasi Acne Scar hingga Stretch Mark
- Kulit Bakalan Cerah dan Sehat dengan Rutin Mengonsumsi 5 Buah Ini
- Solusi Merawat Kulit Atopik, Kurangi Peradangan dalam 8 Minggu
- 6 Minuman yang Wajib Anda Konsumsi di Pagi Hari, Kulit Bakalan Makin Sehat dan Bersinar