Cara Berpolitik KMP Dinilai Sudah Kasar

Cara Berpolitik KMP Dinilai Sudah Kasar
Koalisi Merah Putih (KMP). Foto: dok.JPNN

”Ini pembelajaran yang baik juga. Koalisi pemerintah tidak perlu mengambil posisi KMP. Tapi, juga diharapkan KMP bermain sesuai dengan aturan,” ujarnya.

Pertarungan politik demi mendapatkan posisi di parlemen, menurut Jeirry, bukanlah ujian yang sebenarnya. Dia menilai, janji KMP sebagai penyeimbang pemerintah akan terlihat saat pembahasan program-program untuk rakyat.

Dari situ, akan terlihat apakah yang diterapkan KMP merupakan politik yang rasional dan objektif atau hanya balas dendam atas kekalahan dalam pilpres.

”Kalau seluruh program pemerintah dihadang, tentu ini bukan politik rasional. Karena yang merasakan dampaknya nanti adalah masyarakat. Tentunya harus ada partisipasi publik untuk mengawasi ini,” tegas dia. (dyn/bay/idr/c11/sof)

 


JAKARTA - Koordinator Komite Pemilih Indonesia Jeirry Sumampow juga menilai, perbedaan tajam antara Koalisi Indonesia Hebat (KIH) yang memimpin pemerintahan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News