Cara Ikut BRILiaN Internship, Simak ya!
Jumat, 15 Desember 2023 – 20:54 WIB

BRI kembali membuka program BRILiaN Internship. Foto: BRI
Program ini dilakukan secara gratis/tanpa dipungut biaya.
Semua calon pendaftar akan diseleksi screening administrasi, Brilian Internship Test dengan menggunakan platform, dan interview akhir/study case.
BRI berharap dapat mencetak para profesional muda yang berdedikasi tinggi, loyal, dan penuh tanggung jawab, sehingga dapat berkontribusi lebih untuk "Memberi Makna Indonesia' melalui pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) atau Human Capital yang diimplementasikan melalui program “Magang Kampus Merdeka”. (jpnn)
BRI membuka kesempatan pemagangan mahasiswa/i di Indonesia di BRILiaN Internship
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri
- Diskusi UU TNI di Kampus, Pangdam I/BB: Kami Terbuka terhadap Kritik
- Kapolda Riau Dorong Mahasiswa Lestarikan Bahasa dan Budaya Melayu
- Perkenalkan Konsep Green Policing di UIR, Kapolda Riau Ajak Mahasiswa Mencintai Lingkungan
- Polisi Gelar Perkara, Keluarga Mahasiswa UKI Tidak Tahu, Waduh