Cara Kiper Persib Made Wirawan Obati Rindu Pada Bali
Jumat, 15 Maret 2019 – 01:18 WIB

Kiper Persib Bandung Made Wirawan membuat satai lilit untuk mengobati kerinduannya pada kampung halamannya di Bali. Foto: Persib
jpnn.com, BANDUNG - Kiper Persib Bandung Made Wirawan memiliki cara tersendiri untuk mengobati kerinduannya pada kampung halamannya di Bali.
Salah satunya dengan menikmati kuliner khas Pulau Dewata, julukan Bali.
“Hampir semua (masakan Bali) saya suka. Kalau harus memilih, satai lilit yang cukup favorit untuk saya dan keluarga,” kata Made, Kamis (14/3).
Pemain asal Gianyar itu mengaku beberapa kali memasak satai lilit sendiri bersama keluarganya.
AA DAN TETEH DIBACA YAAAKK: Hancur di Piala Presiden 2019, Persib Bakal Tambah 4 Pemain Baru
Sebab, Made belum menemukan satai lilit yang benar-benar enak di Bandung.
Padahal, menurut Made, tidak sulit untuk membuat satai lilit khas Bali yang enak.
Kiper Persib Bandung Made Wirawan memiliki cara tersendiri untuk mengobati kerinduannya pada kampung halamannya di Bali.
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan