Cara Komunitas Sopir Truk Jatim Memperkenalkan Sosok Ganjar, Bagi-Bagi Oli dan Beri Santunan untuk Janda
Minggu, 14 Mei 2023 – 21:16 WIB
"Agar masyarakat ke depannya lebih mengenal sosok Pak Ganjar dan (Pak Ganjar) bisa mendapatkan dukungan saat Pemilihan Presiden 2024," tambah dia.
Salah seorang peserta bernama Sahna (45) mengapresiasi kegiatan yang digelar para sukarelawan. Dia mengaku sangat bersyukur telah didatangi KST Jatim.
"Alhamdulillah, saya sangat bersyukur atas bantuan dari Pak Ganjar. Semoga menjadi rezeki yang baik, bermanfaat," kata Sahna.
Sebagai ucapan rasa terima kasih, Sahna tak lupa mendoakan Ganjar Pranowo agar terpilih menjadi Presiden RI 2024-2029.
"Semoga sukses menjadi presiden yang baik ke depannya, menjadi presiden 2024," ungkap Sahna. (boy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Sukarelawan Komunitas Sopir Truk Jawa Timur (KST Jatim) terus memperkenalkan sosok Ganjar Pranowo. Inilah salah satu cara yang dilakukan.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan ke Ahli Waris Kru tvOne yang Meninggal Kecelakaan di Tol Pemalang
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Mensos Gus Ipul Pantau Kebutuhan Pengungsi Erupsi Lewotobi, Bantuan Terus Bergulir
- Asuransi Kitabisa Salurkan Santunan bagi Keluarga Penyadap Getah Pinus
- Ahli Waris Korban Erupsi Lewotobi Dapat Santunan Rp 135 Juta