Cara Kreatif Kepolisian Tularkan Virus Aman Berlalu Lintas

"Ya kami memang agendakan rutin kegiatan seperti ini, tujuannya adalah terus memberi pemahaman kepada masyarakat betapa pentingnya kita untuk taat peraturan lalu lintas, dan kesadaran akan hal itu harus tumbuh dari masing-masing individu tanpa terkecuali. Jika saja seluruh pengguna jalan mematuhi peraturan lalu lintas, maka ini akan menekan angka kecelakaan dan mengurangi fatalitas kecelakaan lalu lintas,” tutup Chryshnanda.
Pada pameran ini, memang ditampilkan berbagai contoh kecelakaan lalu lintas yang juga berakibat fatal, testimoni para korban kecelakaan lalu lintas, serta setiap hal yang harus diperhatikan sebelum kita berkendara dan ketika kita berkendara.
Kegiatan pameran ini direspon baik oleh masyarakat, dilihat daribanyak yang berkunjung dan melakukan tanya jawab seputar lalu lintas. Selain itu, pameran ini juga di isi dengan berbagai acara hiburan yang bernuansa keselamatan berlalu lintas. (mg8/jpnn)
Upaya Kepolisian Negara Republik Indonesia meminimalisir permasalahan lalu lintas tak pernah berhenti.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Wajah Baru di Polda Jateng, 2 Jenderal Melesat ke Mabes Polri
- Komplotan Diduga Komunitas LGBT Beraksi di Pekanbaru, Jerat Korban Lewat Aplikasi Kencan