Cara Mudah untuk Menghilangkan Ketombe
Kamis, 29 Maret 2018 – 09:49 WIB

Mengeringkan rambut. Foto: health
Hindari penggunaan produk kimiawi untuk menata rambut. Memakai produk buatan pabrik saat ketombean bisa membuat rambut gatal dan rontok.
Perbanyak asupan makanan sehat seperti buah dan ikan laut.
Ganti shampo
Ada tipe rambut yang bisa jenuh terhadap satu merek shampo. Untuk itu, gantilah shampo sebulan sekali.(ida/thejak)
Agar rambut Anda terbebas dari ketombe menjengkelkan, ada cara mudah bisa Anda lakukan di rumah.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 4 Khasiat Jeruk Nipis Campur Mentimun, Jaga Berat Badan Tetap Ideal
- 5 Manfaat Kulit Jeruk, Baik untuk Jantung
- 7 Khasiat Daun Salam, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 4 Khasiat Cuka Sari Apel Campur Madu, Ampuh Atasi Ketombe dengan Mudah
- 3 Manfaat Daun Sirih Merah, Ampuh Atasi Penyakit Kulit Ini
- Jaga Scalp Barrier dengan Baik, Bisa Cegah Ketompe dan Kulit Kepala Gatal