Cara Pelari Maraton Mengurangi Risiko Cedera dan Mempercepat Proses Pemulihan

Cara Pelari Maraton Mengurangi Risiko Cedera dan Mempercepat Proses Pemulihan
Pelari maraton saat mengikuti Maybank Marathon 2024. Foto: Dok. Etawalin

Clinical Dietitian & Sport Nutritionist Emilia Achmadi, turut memberikan edukasi masyarakat melalui Talkshow Kesehatan di sebuah radio swasta di Bali.

Dia menekankan pentingnya merancang program persiapan maraton sesuai dengan kebutuhan individu.

Hal itu meliputi penilaian awal seperti Body Composition Analysis (BCA), Medical Check-Up (MCU), analisis DNA, serta formulasi dan implementasi program latihan dan nutrisi yang umumnya memerlukan waktu minimal enam bulan.

"Kami harap bisa berkontribusi positif terhadap gaya hidup sehat masyarakat,” tambah Erwin Panigoro.

Selain itu, peserta dan masyarakat umum bisa bertemu Meriam Bellina, brand ambassador Etawalin yang hadir dalam kegiatan tersebut.

Meriam Bellina memberikan semangat para pelari dan mengingatkan pentingnya memperhatikan kesehatan sendi sebelum atau setelah berlari. (esy/jpnn)

Pelari maraton ternyata harus memperhatikan nutrisi untuk kebutuhan energi dan pemulihan selama latihan serta perlombaan.


Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News