Cara Pintar Mendapatkan THR bagi Pekerja Lepas

Arisan
Cara lain yang bisa dilakukan untuk bisa mendapatkan THR adalah dengan mengikuti arisan.
Cara ini memang cukup banyak dilakukan ketika membutuhkan sebuah barang atau sekedar untuk menjalin tali silaturahmi dengan kerabat maupun keluarga.
Dengan menggunakan cara ini, sejujurnya tidak ada kepastian kapan bisa mendapatkan arisan. Untuk itu sebaiknya arisan dilakukan minimal 1 tahun sebelum hari raya atau maksimal 6 bulan sebelum hari raya dengan asumsi semua bisa mendapatkan arisan pada waktunya.
Yang jelas, sesuaikan iuran arisan, jangan sampai justru menjadi beban baru untuk keuangan bulanan. Pastikan kondisi keuangan juga tidak terbebani dengan arisan baru di tengah tahun. Ungkapkan tujuan arisan agar sama-sama memahami kondisi dan target yang diharapkan bersama.
Usaha musiman
Ada banyak usaha yang bisa dilakukan pada saat Ramadan.
Misalnya seperti mulai berjualan kurma menjelang Ramadan, berjualan kolak atau hidangan berbuka puasa pada saat Ramadan hingga, berjualan kue lebaran secara online sebelum Lebaran tiba. Peluang usaha pada saat Ramadan maupun Lebaran cukup banyak asalkan kreatif dan jeli dengan kebutuhan masyarakat pada saat berpuasa.
Ada banyak cara yang bisa dilakukan para pekerja lepas untuk tetap mendapatkan THR. Mau tahu?
- Outlet Pegadaian Galeri 24 Diburu Masyarakat
- Momen Lebaran, Gubernur Harum Beri 3 THR Spesial Untuk Rakyat Kaltim
- Perusahaan Aplikator Hanya Beri BHR Rp50 Ribu untuk Driver Ojol, Begini Respons Wamenaker
- Aksi Bang Jago Minta THR Sambil Bawa Golok di Kabupaten Bandung Viral di Medsos
- 5 Berita Terpopuler: Para Honorer Pilu, Pengangkatan PPPK Paruh Waktu Mendesak, BKN Langsung Keluarkan 4 Instruksi Penting
- Gubernur Khofifah Mencairkan THR Guru di Jawa Timur Rp 412,6 Miliar