Cara Unik Gubernur Riau Kenalkan Pesona Pasar Bawah

Kawasan itu juga terkenal sebagai salah satu pusat perbelanjaan barang elektronik bekas yang berasal dari luar negeri. Tentunya dengan harga 'miring', seperti keramik dari Cina, karpet dari Timur Tengah, tas wanita dari Italia, dan aneka guci serta patung.
Terdapat pula beragam barang-barang elektronik dan berbagai jenis makanan kecil yang hampir semuanya merupakan produk luar negeri.
Tersedia juga berbagai jenis makanan khas Riau seperti Lempuk Durian, Dodol Kedondong, Ikan Salai, Ikan Asin, selain itu juga tersedia kerajinan khas Riau seperti Batik Riau, Tenun Riau, Baju Melayu Khas Riau dan lainnya.
Aksi naik panggung lagi, Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman itu cukup membuat Menpar Arief Yahya tersentuh. Apalagi sesuatu yang terlupa adalah mempromosikan destinasi wisata di Pekan Baru.
"Langkah improvisasi yang sangat bagus! Belanja dan kuliner adalah destinasi yang membuat wisatawan banyak mengeluarkan uangnya," kata Menpar Arief Yahya. (adv/jpnn)
Gubernur Riau (Gubri) Arsyadjuliandi Rachman terpaksa kembali naik ke atas panggung. Meskipun dia telah mengakhiri sambutan pada Majelis Jamuan dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- IGMJ 2025, Event Musik yang Menyatukan Budaya, Alam, dan Seni dalam Satu Panggung
- Menpar Widiyanti Sebut Peringatan Nuzulul Qur'an Momen Memperkuat Nilai-nilai Kebajikan
- Wamenpar Ni Luh Puspa Petakan Potensi Wisata di Bali Timur, Ini Tujuannya
- Backstagers Indonesia Serahkan Manifesto Peta Jalan Industri Event ke Kemenpar
- Menpar Widiyanti Sampaikan 3 Poin Utama yang Perlu Diperbaiki di RUU Kepariwisataan
- Wamenpar Ajak Wisatawan Nikmati Wisata Alam di DeLoano Glamping Magelang