Cari Hunian yang Tepat di Tangerang? Yuk, Intip Tempat Ini

“Paramount Petals berlokasi strategis di sisi barat Jakarta (Tangerang), dapat dijangkau hanya dalam 25 menit dari CBD Jakarta dan nantinya akan terhubung dengan direct access toll yang akan beroperasi pada 2025 mendatang," ungkap Aryo.
Dia mengatakan semua fasilitas penunjang residensial bakal disediakan. Mulai dari sektor kesehatan, pendidikan, hingga hiburan.
"Kota mandiri baru ini nantinya akan dilengkapi dengan fasilitas kesehatan, pendidikan, pusat kuliner, pusat hiburan, dan lainnya," ujar dia.
Informasi lebih lanjut mengenai produk dari Paramount Petals bisa diperoleh melalui internet atau Instagram akun @officialparamountpetals.
Calon kosumen yang ingin mengetahui hunian garapan Paramount Petals juga bisa datang langsung ke show unit klaster Aster dan Canna di Paramount Petals untuk merasakan suasana hunian dan lingkungan yang akan dikembangkan dalam waktu cepat. (ast/jpnn)
Adapun, beragam kelebihan menjadikan Kota Tangerang sebagai kawasan hunian, berbisnis, dan berinvestasi.
Redaktur : Natalia
Reporter : Aristo Setiawan
- Tangerang Jadi Lokasi Terpopuler, LPKR Perluas Penawaran Produk di Park Serpong
- PIK 2 Tetap Jadi Primadona Investor di Tengah Gejolak Ekonomi Global
- Berkas Kasus Pagar Laut Dilimpahkan ke Kejagung, Polisi Belum Temukan Kerugian Negara
- Gandeng Qatar, BTN Siapkan USD2 Miliar Untuk Bangun 100 Ribu Unit Hunian di Indonesia
- PIK 2 Dinilai Bisa Jadi Titik Balik Kebangkitan Ekonomi Pesisir
- Sejumlah Warga Tangerang yang Terdampak Banjir di 17 Titik Dievakuasi ke Posko Pengungsian