Cari Tumpangan Asyik Bersama 'Nebengers'
Selasa, 26 Maret 2013 – 16:30 WIB
JAKARTA -- Perkembangan situs jejaring sosial tak lagi sekedar berbagi informasi ataupun foto pribadi. "Nebengers," satu account group di twitter nyatanya mampu mengangkat pertemanan dunia maya ke dunia nyata dengan mengedepankan rasa berbagi.
Nebengers sendiri merupakan komunitas bagi yang mencari tumpangan kendaraan maupun memberikan tumpangan sebagai teman perjalanan dari sharing tempat duduk, sharing bensin, sharing taxi, dan cari teman untuk perjalanan.
Baca Juga:
Berawal dari ide spontan yang melihat sekumpulan orang menunggu kendaraan umum di jalanan, melahirkan sebuah sarana sosial yang memberikan tumpangan dan mencari tumpangan bagi mereka yang membutuhkan.
Cukup dengan menginformasikan di account resmi nebengers atau men-tweet di twitter nebengers, apakah anda ingin mencari tumpangan atau memberikan tumpangan. Nantinya informasi tersebut akan diteruskan oleh admin nebengers sebagai rekomendasi kepada anggota lain yang mungkin searah dengan perjalanan yang dituju.
JAKARTA -- Perkembangan situs jejaring sosial tak lagi sekedar berbagi informasi ataupun foto pribadi. "Nebengers," satu account group
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Minum Susu Kunyit, Jantung Anda Bakalan Bahagia
- 6 Manfaat Pepaya, Bantu Pria Tahan Lama di Ranjang
- 4 Khasiat Air Ketumbar, Penderita Penyakit Ini Disarankan untuk Mengonsumsinya
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid