Carolina Duer, Cermin Sukses Tinju Putri Argentina

Tinggalkan Bisnis Restoran, jadi Manajer untuk Diri Sendiri

Carolina Duer, Cermin Sukses Tinju Putri Argentina
Carolina Duer, Cermin Sukses Tinju Putri Argentina
"Saya orang yang berkemauan kuat, pasti dia melihat itu di wajah saya. Dia pasti benar-benar melihat sesuatu pada diri saya," lanjutnya.

Pada September 2007, Carolina naik ring profesional untuk pertama kalinya. Dia mengalahkan rekan senegaranya Agustina del Valle Aybar dalam pertarungan kelas bantam junior. Sama dengan Carolina, sang lawan juga melakukan debutnya.

Gelar juara dunia baru didapatnya di pertarungan kesepuluh, Desember 2010. Dia menang angka atas Loredana Piazza dalam perebutan gelar yang lowong. Maret lalu, Carolina untuk pertama kalinya mempertahankan gelar, dengan kemenangan angka atas Aziza Oubaita (Prancis).

Satu keuntungan besar dimilikinya sebagai mantan pengusaha. Pengalaman sebagai pengusaha diopakainya untuk memberanikan diri sebagai manajer bagi dirinya sendiri. Itu berarti, dia punya wewenang bernegosiasi dengan sponsor, terutama memilih sponsor dari persahaan lokal.

Carolina Duer mengalami lompatan karir yang tak biasa. Dari seorang pengusaha, Carolina banting setir menjadi petinju putri profesional. KEPUTUSAN

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News