Casillas: Ini Adalah Hasil yang Adil
Senin, 11 Juni 2012 – 03:59 WIB

Kiper Italia, Gianluigi "Gigi" Buffon (kanan) saling menyalami dengan Kiper Spanyol, Iker Casillas. Foto: Getty Images
GDANSK - Kiper Spanyol, Iker Casillas cukup puas dengan hasil imbang 1-1 ketika Matador berhadapa dengan Italia pada babak penyisihan Grup C Euro 2012 di PGE Arena, Gdansk, Polandia, Senin (11/6) dini hari WIB. Kapten Spanyol itu mengaku bahwa hasil yang diperoleh antara kedua negara cukup adil.
"Italia dan Spanyol memiliki pemain yang hebat untuk saling mengalahkan dalam babak sistem gugur dari Euro 2012. (Tapi) Ini sebuah titik yang sama-sama adil untuk kedu tim," kata Casillas kepada Rai Sport usai menjalani laga.
Baca Juga:
Casillas beralasan, hasil seri yang diperoleh karena memang Spanyol dan Italia sama-sama bermain menyerang hingga pluit panjang ditiup wasit.
"Hasil seri itu merupakan hasil yang tepat, karena kedua belah pihak tidak pernah menyerah dan menyerang sampai akhir," pungkasnya.
GDANSK - Kiper Spanyol, Iker Casillas cukup puas dengan hasil imbang 1-1 ketika Matador berhadapa dengan Italia pada babak penyisihan Grup C Euro
BERITA TERKAIT
- Bayern vs Eintracht Frankfurt: Masih Cedera, Harry Kane Diragukan Bisa Tampil
- PSSI Bakal Naturalisasi Emil Audero, Bagaimana Reaksi Maarten Paes?
- Persib vs Madura United: Maung Bandung Mendadak Kehilangan Beckham Putra
- PSSI Umumkan 3 Pemain Naturalisasi Baru untuk Timnas Indonesia
- Demi All England 2025, Jorji Tunda Bulan Madu
- Gelar KWP Cup 2025, Ariawan: Ajang Bersilaturahmi Antarwartawan