Cassano Comeback, Marchisio Dicoret Azzurri
Kamis, 02 September 2010 – 08:26 WIB
"Cassano sendiri menunjukkan sikap yang sangat positif. Dari yang saya tahu, ini cedera baru, bukan penyakit lama yang kambuh. Ini sangat berbahaya, meski saat awal menyerang tubuh tidak ada gejalanya," ulas Castelacci. "Kami akan memberinya perawatan yang tidak berisiko. Kami juga baru akan memberikannya kepada pelatih (Prandelli, Red) jika sudah benar-benar sembuh," tegasnya.
Selain Cassano, kabar baik diperoleh dari Daniele de Rossi. Gelandang berusia 27 tahun itu sempat diistirahatkan pada sesi latihan Selasa sebagai antisipasi. Namun, kemarin dia sudah bisa berlatih. Di sisi lain, Prandelli harus mencoret Claudio Marchisio akibat cedera otot kaki kiri. Tim medis memvonis, gelandang Juventus itu harus absen sedikitnya sepuluh hari. Dia langsung dipulangkan ke klub untuk menjalani pemeriksaan lanjutan. (na/bas/ito/jpnn)
ROMA - Timnas Italia mendapat injeksi kepercayaan diri jelang laga pembuka Euro 2012 melawan Estonia Sabtu dini hari WIB (4/8). Striker Sampdoria
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
- Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laga Kandang Tidak di SUGBK