Catatan Ketua MPR: PPHN untuk Tantangan Riil Akibat Perubahan Zaman
Oleh: Bambang Soesatyo

Tak ada pilihan bagi generasi milenial dan generasi Z, kecuali segera beradaptasi dan mengadopsi perubahan-perubahan dimaksud.
Utamanya karena dunia kerja juga berubah, tidak sama lagi dengan era industri 3.0.
Pada era sekarang, banyak fungsi dalam organisasi manajemen tidak lagi butuh otak dan tenaga manusia, karena sudah digantikan oleh internet of things (IoT).
Sudah barang tentu Indonesia harus terus memperkuat aspek kesiapan sumber daya manusia (SDM).
Sekarang dan nanti, Indonesia butuh begitu banyak talenta digital.
Tantangannya tak berhenti pada kebutuhan talenta digital.
Persoalan berikutnya adalah seberapa jauh kesiapan dan kemauan dunia pendidikan nasional beradaptasi dengan perubahan sekarang ini.
Kemauan beradaptasi setidaknya harus tercermin pada perubahan kurikulum yang disesuaikan dengan kebutuhan jaman.
PPHN akan mendorong pemerintah untuk segera merespons tantangan riil yang beragam seiring terjadinya perubahan zaman
- Lion Parcel Perkenalkan Virtual CEO Pertama di RI, Strategi Baru Jangkau Generasi Muda
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- NEC Indonesia Laporkan Dampak Positif Penanaman 6.250 Pohon bagi Lingkungan
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Gus Sholeh: Indonesia Butuh Generasi untuk Masa Depan yang Gemilang dan Cerah