Cavendish Resmi ke Omega Pharma
Jumat, 19 Oktober 2012 – 12:30 WIB
Sementara Omega Pharma tak terlalu mementingkan mengejar kemenangan general classification. Dalam skuad mereka tak ada peran jelas untuk pembalap yang ditunjuk meraih kemenangan general classification. Tapi, tim itu punya beberapa pembalap yang lihai mencari kemenangan etape juga meraih green jersey sebagai pemenang klasemen poin.
Baca Juga:
Hal itu sejalan dengan motivasi Cavendish. Tangguh untuk urusan sprint membuatnya bukan jagoan general classification. Karena itulah dia tidak cocok dengan Team Sky yang punya beberapa pembalap untuk diprioritaskan sebagai pemenang general classification.
Sudah sejak lama omega Pharma disebutkan sebagai pihak yang paling agresif mendekati Cavendish. Dengan dukungan dari sepeda yang menjadi sponsor Cavendish dan Omega Pharma, Specialized, keinginan tersebut bukan hal yang sulit. (ady/ang)
BRUSSELS - Berakhir sudah spekulasi seputar masa depan Mark Cavendish. Kamis (18/10), pembalap Inggris Raya itu dipastikan akan bergabung ke Omega
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pep Guardiola: Masa Buruk Ini akan Segera Berlalu
- Jadwal Timnas Indonesia di Grup B ASEAN Championship 2024
- Alasan Mantan Pelatih Timnas Malaysia Menerima Pinangan Persis Solo
- Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
- Future Champions, Tantangan Seru untuk Calon Juara Bulu tangkis
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool