Cawapres Prabowo Mengerucut Dua Nama
Senin, 06 Agustus 2018 – 14:13 WIB

Prabowo Subianto. Foto: Ricardo/JPNN.com
Saat ini, lanjut Muzani, Partai Gerindra tengah membicarakan dengan mitra koalisinya soal dua nama tersebut.
Selain koalisi, pembicaraan juga dilakukan dengan pihak-pihak terkait yang bisa memberikan dukungan.
Dia mengatakan, pembicaraan tetap dilakukan dengan sabar, telaten. Terpenting, kata dia, ada kesadaran untuk mendengarkan masukan semua pihak.
Muzani mengatakan, Partai Gerindra ingin soliditas di antara empat partai yang sudah berkomitmen untuk bersama-sama mendukung Prabowo tetap dalam satu barisan.
"Karena itu ketelatenan, kesabaran dari kami untuk mendengar, untuk menjelaskan tentu saja bagian seni tersendiri dalam diplomasi ini," ungkapnya. (boy/jpnn)
Cawapres Prabowo Subianto akan diumumkan pada akhir masa pendaftaran 10 Agustus 2018.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Temui Ketua MPR RI, Pengurus YFAAHMI Sampaikan Dukungan untuk Pemerintahan Prabowo Subianto
- YPKMI Dukung Pengangkatan Kembali Prabowo Jadi Ketum Gerindra dan Penetapan Bakal Capres 2029
- Prabowo Kembali jadi Ketum Gerindra, Puan PDIP Bilang Begini, Silakan Disimak
- Luthfi Daftar Jadi Kader Gerindra Sebelum Pilkada 2024, Baru Dikasih KTA Sabtu Kemarin
- KLB Gerindra Putuskan Prabowo Maju Capres 2029, Haryara Tambunan Merespons, Simak
- Hadiri HUT ke-17 Partai Gerindra, Bamsoet Dukung Gagasan Presiden Prabowo