Cedera Pergelangan Kaki, Doni Haryono Menepi di Laga Timnas Voli Putra Indonesia Melawan India
Kamis, 24 Agustus 2023 – 01:58 WIB

Spiker Timnas voli putra Indonesia, Doni Haryono saat berlaga pada ajang Asian Men's Volleyball Champions 2023 di Hall 1 Ghadir Arena, Urmia, Iran, Rabu (23/8) melawan Korea. Foto: Dokumentasi AVC
Saat itu di partai final, pemain bertinggi badan 191 cm itu juga mengalami cedera seusai membendung serangan lawan.
Beruntung cedera yang dialami MVP Proliga 2022 itu tidak berlangsung lama mengingat di turnamen AVC Challenge Cup 2023 sudah bisa bermain kembali.
Tanpa kehadiran Doni Haryono, Timnas voli putra Indonesia terganjal langkahnya menuju enam besar Asian Men's Volleyball Champions 2023.
Pada Top 12, tim asuhan Jeff Jiang Jie itu menyerah dengan skor 2-3 (16-25, 25-19, 25-22, 19-25, 14-16) dari Korea.(mcr16/jpnn)
Perkembangan terkini kondisi Doni Haryono seusai salah melakukan pendaratan di laga Asian Men's Volleyball Champions 2023 menghadapi Korea
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Klasemen Final Four Proliga 2025 Sektor Putri Seusai Jakarta Pertamina Mengamuk
- Demi Merawat Ibu, Megawati Hangestri Tak Memperpanjang Kontrak dengan Red Sparks
- Megawati Hangestri Akan Mengakhiri Karier dengan Red Sparks di Jakarta
- Final Liga Voli Korea: Tim Megawati Menelan Kekalahan Kedua
- Cedera Lagi, Neymar Dicoret dari Skuad Timnas Brasil