Ceeessss... Ucapan Pak Anies Bikin Hati Adem

jpnn.com - JAKARTA - Tiga pasangan bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta swafoto saat menjalani tes pemeriksaan di RSAL Mintohardjo, Jakarta, Sabtu (24/9).
Hasil swafoto itu di-posting di Instagram oleh salah satu bakal calon gubernur Anies Baswedan.
Ide untuk melakukan swafoto berasal dari Anies. Pria 47 tahun itu yang memegang kamera.
Anies mengatakan, mereka melakukan foto sebanyak tiga kali.
Dari tiga foto itu dipilih satu yang terbaik untuk di-posting ke media sosial.
"Semua bagus sebenarnya, tapi sebagian ada yang kabur," kata Anies usai melakukan tes kesehatan di RSAL Mintohardjo.
Menurut Anies, swafoto itu dilakukan karena ingin menunjukkan bahwa pemilihan kepala daerah (pilkada) bukanlah arena pertempuran.
Menurutnya, pilkada adalah arena masyarakat untuk memilih.
JAKARTA - Tiga pasangan bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta swafoto saat menjalani tes pemeriksaan di RSAL Mintohardjo, Jakarta,
- Legislator PDIP Stevano Dorong MA Segera Membentuk Kamar Khusus Pajak
- RUU TNI Dibahas di Panja, Syamsu Rizal Soroti Mekanisme Penempatan hingga Anggaran
- Komisi III Dukung Sanksi PTDH untuk Oknum Polisi Terlibat Pemerasan di Kepri
- Soal Ketenagakerjaan, Bang Lukman Sampaikan Pesan untuk Pram dan Rano Karno
- Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Jadi Anomali, Hinca Pertanyakan Sistem Rekrutmen Polri
- Dukung Revisi UU TNI, Jenderal Agus: Disesuaikan dengan Permasalahan