Cegah Anemia, Ini 9 Manfaat Konsumsi Telur Setengah Matang
Sabtu, 06 Februari 2021 – 08:21 WIB

Telur Ayam Kampung. Foto : Ricardo/JPNN.com
2. Membantu Menjaga Imun Sistem
Asam amino mengandung banyak komponen yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh.
Komponen di dalam asam amino dari telur setengah matang juga ternyata bisa meningkatkan daya tahan tubuh.
Sehingga bisa membantu tubuh untuk mencegah serangan berbagai penyakit.
3. Membantu Menurunkan Berat Badan
Telur mengandung asam amino yang sangat tinggi. Inilah yang menjadi alasan mengapa telur setengah matang cocok untuk sarapan.
Asam amino yang masuk ke dalam tubuh bisa diubah menjadi energi.
Sehingga bisa membantu untuk membentuk otot-otot ataupun kulit.
Ada beberapa manfaat mengonsumsi telur setengah matang untuk kesehatan tubuh seperti mencegah anemia.
BERITA TERKAIT
- 3 Suplemen Ini Bikin Anemia Ambyar
- 5 Manfaat Temulawak yang Bantu Tingkatkan Nafsu Makan Anak
- 5 Camilan yang Aman Dikonsumsi Tengah Malam, Berat Badan Tetap Normal
- 5 Manfaat Nangka, Cegah Anemia Menyerang Anda
- Anda Ingin Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 5 Makanan Ini Sebelum Tidur
- Jangan Sampai Anak Kekurangan Zat Besi, Simak Penjelasan Ahli