Cegah Depresi dengan Mengonsumsi 5 Makanan Kaya Nutrisi Ini

Diantaranya seperti wortel, brokoli, labu, bayam, ubi jalar, tomat, jeruk, jeruk nipis, jeruk bali, kacang dan biji-bijian.
3. Protein
Tak dipungkiri protein sangat dibutuhkan tubuh untuk memberikan energi sehingga sangat memperkuat konsentrasi seseorang dalam pekerjaan.
Konsumsi makanan seperti ikan, ayam, kacang-kacangan, susu, produk kedelai dan yoghurt, karena mengandung tryptophan dan selenium yang membantu menstimulasi kadar serotonin.
4. Omega 3
Makanan yang mengandung asam lemak juga wajib dikonsumsi sebagai pendamping protein seperti ikan berlemak, mackerel, salmon, tuna, sarden, biji rami, walnut, alpukat.
5. Cokelat
Cokelat hitam membantu dalam melepaskan serotonin yang melemaskan pembuluh darah.
Sehingga akan memicu hormon baik dalam tubuh yang pada akhirnya membuat seseorang semakin bersemangat menjalani hari.(genpi/jpnn)
Ada beberapa jenis makanan yang sehat dan bergizi yang bisa membantu mencegah serangan depresi dan salah satunya ialah tentu saja cokelat.
Redaktur & Reporter : Fany
- Bersihkan Usus Besar dari Kotoran dengan Mengonsumsi 10 Makanan Ini
- 7 Makanan yang Cocok Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Cuaca Dingin
- 4 Buah yang Sebaiknya Jangan Dikonsumsi Penderita Diabetes Secara Berlebihan
- 5 Makanan yang Jangan Dikonsumsi Saat Perut Kosong
- Wajah Terlihat Awet Muda dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini Secara Rutin
- Tips Pola Makan saat Ramadan Agar Turun Berat Badan Tiga Kali Lipat