Cegah Kecurangan Pesta Demokrasi, Bawaslu Luncurkan Indeks Kerawanan Pemilu
Jumat, 16 Desember 2022 – 14:15 WIB

Bawaslu RI meluncurkan Indeks Kerawanan Pemilu untuk mencegah kecurangan Pemilu 2024 di Jakarta Pusat, Jumat (16/12). Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
"Kami menekankan kepada peserta demokrasi ke depan adalah pesta demokrasi yang diharapkan tidak ada lagi persaingan yang ketat, dan menggunakan isu-isu tidak benar, politisasi sara. Pada saat kami melakukan koordinasi dan pertemuan dengan Presiden Jokowi, hal itu beliau tekankan," pungkas Bagja.(mcr8/jpnn)
Bawaslu RI meluncurkan Indeks Kerawanan Pemilu untuk mencegah kecurangan Pemilu 2024
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Politik Uang PSU Pilkada Serang, Gakkumdu Sita Duit Sebanyak Ini
- Bawaslu Temukan Logistik PSU Masih Belum Lengkap di Serang
- Pengamat BRIN: Wapres Gibran Berperan untuk Perkuat Demokrasi Sipil