Cegah Perundungan di Sekolah, Jamkrindo Raih Penghargaan di Ajang BCOMSS
Jumat, 08 Maret 2024 – 15:27 WIB

PT Jaminan Kredit Indonesia (Jamkrindo). Foto dok Jamkrindo
“Penghargaan ini akan menjadi pemacu semangat kami untuk terus melakukan inovasi dan mengembangkan program-program yang dapat memberikan manfaat baik terhadap lingkungan maupun untuk masyarakat," seru Akhmad.
Kegiatan BCOMSS merupakan apresiasi dari Kementerian BUMN atas kinerja komunikasi dan tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) berkelanjutan dari seluruh korporasi BUMN, sehingga menjadi standar dan benchmark relevan bagi seluruh BUMN termasuk anak perusahaannya.(chi/jpnn)
Jamkrindo mendapat penghargaan Bronze Winner di ajang BUMN Corporate Communication and Sustainability Summit (BCOMSS) Awards 2024.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Kehadiran Rumah Layak Huni di Karawang Jadi Bukti Kepedulian Peruri
- ASIPPINDO Dukung Perluasan Askses Pembiayaan Inklusif Bagi Pelaku UMKM
- Dorong Pengembangan UMKM-K, ASIPPINDO Tegaskan Komitmen Wujudkan Asta Cita Pemerintah
- Selamat, Bank Mandiri Kembali Meraih Penghargaan dari Kanwil DJPb NTT
- Kinerja Keuangan Terjaga, Jamkrindo Tunjukkan Konsistensi Dukungan Terhadap Akses UMKM-K