Cegah Suami Korupsi, Ibu-Ibu Bhayangkari Gandeng KPK
Jumat, 30 September 2016 – 22:13 WIB

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Basaria Panjaitan menyematkan pin saya perempuan antikorupsi (SPAT) kepada Ketua Umum Bhayangkari, Tri Suswati Karnavian di Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK), Jakarta Selatan, Jumat (30/9). Foto: Humas Mabes Polri
"Kegiatan ini paling tidak mengetahui bagaimana korupsi bertindak. Bagaimana dia menjaga para polisi kita tidak korupsi, menjaga anak-anaknya dan keluarganya. Kami juga mengharapkan Ibu-ibu Bhayangkari bisa menjadi agen perubahan," tandas Basaria. (Mg4/jpnn)
JAKARTA - Ibu-ibu Bhayangkari yang merupakan istri anggota Polri menggelar seminar upaya pencegahan korupsi bersama Komisi Pemberantasan Korupsi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ratusan Siswa SLTAK Penabur Jakarta Berlaga di Science Project Challenge 2025
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Terungkap! Ade Bhakti Satu-satunya Camat yang Menyuap Mbak Ita