Cegah Timbulnya Berbagai Kanker di Tubuh dengan Mengonsumsi 3 Teh Herbal Ini
Senin, 25 April 2022 – 06:40 WIB
Minyak esensial bergamot terbukti mencegah berbagai kanker hati, usus besar, dan kulit.
Jika kanker adalah kekhawatiran Anda, tidak ada salahnya untuk menambahkan teh hijau, teh rooibos, dan teh Earl Grey ke dalam kebiasaan sehari-hari Anda.
Polifenol dan flavonoid saja yang ditemukan dalam teh ini adalah alasan yang baik untuk memasukkan teh ini ke dalam gaya hidup Anda.(fny/jpnn)
Ada beberapa teh herbal yang mampu mencegah timbulnya berbagai kanker dalam tubuh Anda dan salah satunya adalah teh hijau.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- RS Mandaya Puri Kini Punya Digital PET SCAN Terbaru, Seperti di Singapura & Amerika
- 4 Khasiat Biji Anggur, Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar
- Childfree Berdampak Positif dan Negatif, Begini Penjelasan Dokter Ngabila
- Solusi Inovatif untuk Terapi Kanker Hadir di Indonesia
- 10 Khasiat Teh Hijau, Bikin Penyakit Kronis Ini Enggan Mendekat
- Inovasi Bedah Bethsaida Hospital, Harapan Baru Pasien Kanker Rektum