Cegah TPPO Online Scamming, Generasi Muda Harus Teliti Memilah Loker di Luar Negeri
Korban TPPO kadangkala tidak mau melaporkan kepada pihak berwajib karena merasa malu.
Selain itu, korban juga menerima ancaman atau tidak mengetahui dengan jelas pelaku perekrutan. Pencegahan dan sosialisasi kepada masyarakat, tentunya begitu penting.
Khususnya untuk tidak mudah terbuai oleh berbagai lowongan kerja di luar negeri.
“Celahnya karena ada angan-angan dan pandangan bahwa jika bekerja di luar negeri adalah suatu pencapaian dan dinilai hebat. Apalagi jika diiming-imingi dengan gaji yang besar, kejahatan ini harus bersama-sama ditangkal karena TPPO sangat terorganisir dan sistematis,” jelas Asep.
Terkait dengan praktik TPPO bermodus online scamming, generasi muda termasuk ke dalam kelompok yang rentan sebagai korban. Khususnya, para lulusan baru (fresh graduate) yang sibuk mencari pekerjaan.(chi/jpnn)
Para mahasiswa diimbau agar lebih paham soal praktik tindak pidana perdagangan orang (TPPO).
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Judi Online Rusak Generasi Muda, Menpora Dito Nyatakan Perang
- Ungkap Kasus TPPO, Polres Muara Enim Bekuk 1 Tersangka
- Kantor Imigrasi Bekasi Bertekad Berantas TPPO
- Wondr by BNI Bidik Generasi Muda, DPK BNI Diprediksi Tembus Lebih dari Rp900 Triliun
- Imigrasi Denpasar Tolak Permohonan Paspor 3 CPMI Non-Prosedural Untuk Hindari TPPO
- Komnas HAM: Satgas TPPO Tak Lakukan Pencegahan di NTT