Cek Daftar Belanjaan yang Bisa Dibeli Jelang Akhir Tahun
Jika selama satu tahun peralatan memasak sudah aus atau rusak, mulailah berpikir untuk membeli yang baru. Sebab mempersiapkan hidangan lezat dan sehat untuk keluarga dimulai dari peralatan memasaknya.
4. Elektronik
Boleh juga jika memiliki kocek lebih untuk membeli TV baru atau barang elektronik baru. Sebab barang elektronik selama satu tahun barangkali juga sudah mulai menurun fungsinya. Atau jika tak punya uang lebih, bisa dengan mulai menservis atau memperbaiki barang-barang elektronik tersebut.
Daftar Barang yang Sebaiknya Tak Dibeli
1. Mainan
Sebetulnya bukan tak boleh dibeli, tetapi sebaiknya dibatasi. Akhir tahun menjadi musim liburan yang disenangi anak-anak. Setiap pergi ke manapun pasti bakal banyak penawaran mainan untuk mereka. Maka para orang tua wajib mempertimbangkan anggaran agar tak berlebihan membelikannya untuk buah hati.
2. Barang Bermerek Mahal
Pertimbangkan kembali dan tahan gengsi Anda. Akhir dan awal tahun memang sebagian besar mendapatkan bonus yang besar. Namun ketika semua itu sudah dibelanjakan untuk pesta dan liburan, bisa saja keuangan tak terkontrol. Maka jangan sampai bernafsu untuk membeli barang mewah branded. (ika/JPC)
Agar tak boros, sebaiknya mulai mempersiapkan catatan belanjaan apa saja yang sedang dibutuhkan untuk menyongsong tahun baru.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Belanja di Super Indo Makin Seru, Bisa Dapat Produk Premium Gratis!
- Nikmati Pengalaman Belanja Premium dengan H&M Membership
- Kaki Lima Niaga Tawarkan Kecepatan dan Distribusi Belanja Terlengkap
- Kabar Gembira, Jemaah Haji dan Umrah Bisa Bayar Pakai QRIS saat Belanja di Mekah
- Ini 5 Tempat Belanja saat Weekend Pakai QRIS di BRImo
- Shopee Live Sukses jadi Motor Penggerak UMKM & Brand Lokal Awal di 2024