Cek, Ini Tren Desain Kamar Mandi Nyaman di 2023

Cek, Ini Tren Desain Kamar Mandi Nyaman di 2023
Tren desain kamar mandi 2023. Foto: dok Yuta Luxe

Menciptakan kamar mandi yang nyaman dan ideal memang bisa dilakukan dengan membuat ruang yang cantik sesuai dengan tren.

Meski demikian, Anda pun harus memerhatikan aspek lain dalam pembuatannya.

Menurut Khansa, desainer interior dari Our Decor, salah satu aspek tersebut adalah ergonomi.

Suatu aspek yang mementingkan elemen interaksi antara manusia dan kebutuhannya.

Dalam hal tersebut, Vinilon Group melalui Yuta Luxe akan terus mengembangkan berbagai produk dengan mempertimbangkan sisi ergonomi sesuai dengan kebutuhan masyarakat. (flo/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Kita bisa melakukan berbagai cara untuk menciptakan kamar mandi yang nyaman di rumah.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News