Cekcok di Jalan, Pengendara Motor Ditusuk OTK di Bandung
Minggu, 10 September 2023 – 18:38 WIB
Akibat kejadian tersebut, korban mengalami luka di bagian punggung bagian kiri. Petugas saat ini masih melakukan penyelidikan secara mendalam.
Kata Subana, korban dan pelaku diketahui tidak saling mengenal. Petugas pun masih melakukan penyelidikan secara mendalam karena seusai melakukan penusukan, pelaku melarikan diri.
“Kami masih melakukan penyelidikan,” ungkapnya. (mcr27/jpnn)
Terjadi penusukan di jalanan Bandung. Korbannya seorang pengendara sepeda motor.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Warga Dilarang Rayakan Malam Tahun Baru di Flyover Pasupati Bandung, Polisi Berjaga
- Econique Hadirkan Cafe Bintang dan Korean Glamping di Lembang
- Kertajati Mati
- Sukurin, 3 Pelaku Perundungan Pria Berkebutuhan Khusus di Bandung Terancam 6 Tahun Bui
- AIMA Electric Bikes Bandung Landmark Store Usung Tren Mobilitas Ramah Lingkungan
- Kesaksian Warga Temukan Mayat Edi di Kamar Kontrakan, Timbul Bau Busuk dan Lalat