Cekcok Gegara Bau Kotoran, Juliana Tewas di Tangan Tetangganya
Selasa, 30 Juli 2019 – 18:29 WIB
Pelaku yang melarikan diri, akhirnya ditangkap petugas kepolisian di kawasan Tanjungmorawa. Saat ini, pelaku diamankan dan sedang dinterogasi. Polisi juga sudah mengamankan barang bukti yang digunakan pelaku menghabisi nyawa korban. (cr-2/nin)
Juliana S, 46, tewas mengenakan usai dibantai tetangganya, Adi Proto Gultom di Jalan Negara Lingkungan 1, Kelurahan Petapan, Kecamatan Lubukpakam, Deliserdang, Sumatera Utara, Senin (29/7) malam.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Pria Pembacok Tetangga di Nagan Raya Ditangkap, Begini Kejadiannya
- Polrestabes Palembang Berhasil Ungkap Kasus Pembunuhan Bermotif Minum Jamu
- Perempuan Muda Dibunuh di Deli Serdang, Mayatnya Ditemukan dalam Karung
- Anak Berantem, Bapak Saling Bacok di Tangerang, Banjir Darah
- Carok di Sampang Dipicu Masalah 2 Kiai, Begini Ceritanya
- Motif Pembacokan di Sampang Berawal dari Kunjungan Calon Bupati, 2 Kiai Cekcok