Cekidot! Ini Makanan yang Baik untuk Pencernaan Anda  

Cekidot! Ini Makanan yang Baik untuk Pencernaan Anda  
ilustrasi

Jika bakteri ini jumlahnya semakin berkurang, maka hal ini mungkin akan menjelaskan mengapa pencernaan Anda terasa kacau.

Kultur hidup yang ditemukan dalam yogurt bisa membantu bakteri ini untuk membantu Anda mencerna makanan Anda. 

3. Sayuran fermentasi

Sayuran yang difermentasi adalah detoksifikasi kuat dengan tingkat probiotik tinggi yang meningkatkan kesehatan saluran pencernaan dan sistem kekebalan tubuh.

4. Lemak sehat

Minyak dan lemak bisa membantu melumasi sistem pencernaan Anda, tapi jangan gunakan ini sebagai alasan untuk memanggang panekuk Anda dengan margarin. 

Menggunakan lemak alami dan sehat seperti minyak zaitun, minyak ikan dan minyak kelapa, yang merangsang cairan pencernaan Anda. 

Menurut penelitian yang dipublikasikan di Scandinavian Journal of Gastroenterology, orang-orang dengan sindrom iritasi usus besar memiliki tingkat lemak sehat terendah dalam darah mereka.

Menurut penelitian dalam jurnal Nature Immunology, selain sayuran dan buah-buahan, ada makanan lain yang baik bagi pencernaan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News