CEO Speaks Hadirkan Pimpinan Startup, jadi Ajang Berbagi Pengalaman & Strategi
Jumat, 24 November 2023 – 09:10 WIB

BINUS Business School (BBS) menggelar acara CEO Speaks dengan konsep Startup Day bertema Untold Stories of the Tech Industry: The Hope for a Sustainable New Economy. Foto dok BBS
“Pada akhirnya, exit sebuah perusahaan tidak hanya berdampak ke pendiri dan investornya, tapi juga semua karyawan yang terlibat di dalamnya. Jadi, harus ada strategi yang mengutamakan keberlangsungan jangka panjang,” ujar Fandy Cendrajaya selaku narasumber dari Kopital Ventures.(chi/jpnn)
BINUS Business School ingin menghubungkan para mahasiswanya dengan tokoh C-level dari berbagai industri.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Mendalami Budaya, Mahasiswa Prodi Fashion Binus University Trip ke Pekalongan
- Nosuta, Startup yang Buka Peluang Talenta Muda Indonesia Masuk ke Industri Kehutanan Jepang
- Dirut Brantas Abipraya Raih Penghargaan Indonesia Best CEO
- BINUS University Pelopori Program Pembelajaran AI untuk Kembangkan Talenta Digital
- Sinergi Bisnis dan Inovasi Digital Dorong Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- Penghentian TPA Open Dumping Buka Peluang Ekonomi bagi UMKM-Startup