Cepat Pulih Kenji !
Sabtu, 10 November 2012 – 11:32 WIB

Kenji Adachihara. Foto: Goal.com
"Kalau soal kepastian kapan sembuhnya, itu belum bisa ditentukan. Karena tergantung fisio terapi yang dijalani dan suplemen yang bisa mempercepat jaringan ototnya," terangnya.
Meski begitu, Rafi berharap agar cedera yang didapat pemainnya tersebut dapat segera sembuh dan tidak memakan waktu yang lama.
"Ya, mudah-mudahan enggak lama, tapi biasanya makan waktu juga," tandasnya.(gin)
BANDUNG - Coach Persib Bandung, Jajang Nurjaman berharap agar salah satu anak asuhnya dapat segera sembuh dari cedera yang dialaminya.Pemain yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah