Cerita Bahagia Jemaah yang Tuntaskan Ibadah Haji 2024
Senin, 16 September 2024 – 18:03 WIB
Dia juga mengapresiasi Pesantren Haji yang diadakan sebelum keberangkatan, yang memberikan bekal spiritual yang sangat berharga.
Kisah para jemaah tersebut menggambarkan kualitas pelayanan HaramainKU. Mulai dari pelayanan cepat, kebersamaan antarjemaah, hingga bimbingan ustaz berpengalaman.
Perjalanan Haji bersama HaramainKU tidak hanya memenuhi kewajiban ibadah, tetapi juga menjadi pengalaman spiritual yang membawa perubahan positif dalam hidup banyak jemaah. (jlo/jpnn)
Sejumlah jemaah membagikan pengalaman beribadah haji bersama HaramainKU. Simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Ribuan Jemaah Tabligh Akbar Mendoakan RDPS Menang di Pilkada Palembang
- Dubes Arab Buka Peluang Investasi untuk BPKH Indonesia di Tanah Suci
- Komitmen Bersathu Tingkatkan Layanan dan Edukasi Travel Haji Umrah
- Didirikan Muhammad Husni Ali Hasan, Mutawiffmu Siap Memandu Jemaah Haji dan Umrah
- BPKH Jadikan Ijtima Ulama Referensi Tata Kelola Dana Haji
- BPKH Naikkan Distribusi Nilai Manfaat Jemaah Haji Tunggu Jadi Rp 4,4 Triliun pada 2025