Cerita Gisella Anastasia Selama Setahun Terjerat Kasus Video 19 Detik, Ternyata
Jumat, 10 Desember 2021 – 22:14 WIB
"Makanya kami datang hari ini untuk proses BAPnya, ya dengan hati yang tetap lapang, sabar, damai sajalah jalaninnya," tutur Gisel.
"Nanti hasilnya bagaimana, kan, kami berharap yang terbaik," imbuhnya.
Gisella Anastasia dan Nobu telah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus video syur berdurasi 19 detik yang viral di media sosial.
Meskipun telah ditetapkan sebagai tersangka, tapi keduanya tidak ditahan atas pertimbangan dari penyidik.
Alasannya, Gisel dan Nobu dinilai kooperatif selama proses penyidikan berlangsung, sehingga hanya diharuskan menjalani wajib lapor setiap Senin dan Kamis di Polda Metro Jaya. (mcr7/JPNN)
Video Terpopuler Hari ini:
Aktris Gisella Anastasia menceritakan bagaimana kehidupannya selama setahun terakhir pasca-terjerat kasus dugaan video syur 19 detik.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Sinopsis dan Jadwal Tayang Film Modal Nekad
- Modal Nekad Akhirnya Mempertemukan Gisel dengan Gading Marten
- Gisel Ajak Gempi dan Gading Rayakan Natal di Korea
- Gisel Kenang Momen Kocak saat Ikut Audisi Indonesian Idol
- Gempi jadi Penyanyi, Gisel Siap Dukung Anak Berkarir di Industri Musik
- Ajaib, Gempi Akhirnya Punya Lagu Sendiri