Cerita Guru SD: Susi itu Malas Belajar tapi...

jpnn.com - PANGANDARAN - Saat bersekolah di SD Negeri 8 Pangandaran, Susi Pudjiastuti adalah sosok yang malas belajar tapi cerdas.
Hal itu diungkapkan Edi Suparno, salah seorang guru saat Susi duduk di bangku sekolah dasar.
Selain itu, karakter Susi Pudjiastuti adalah seorang wanita yang lincah dan pemberani.
"Waktu kecil dia lincah dan pemberani," kata Edi, seperti dikutib RMOL Jabar.
Jiwa sosial perempuan yang kini menjadi menteri kelautan dan perikanan itu, lanjut dia, sama dengan sifat bapaknya, alhmarhum H Karlan.
"Alhmarhum berjiwa sosial, sering membantu memberi peralatan-perlatan yang dibutuhkan sekolah, seperti perlengkapan olah raga, alat loncat jauh dikasih, dan banyak lagi. Ayahnya Susi (alm.H Karlan red), Cs saya," ungkapnya. (pra/RMOL)
PANGANDARAN - Saat bersekolah di SD Negeri 8 Pangandaran, Susi Pudjiastuti adalah sosok yang malas belajar tapi cerdas. Hal itu diungkapkan Edi Suparno,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional