Cerita Iip Irfan, Milenial Penjual Sayuran, Punya Omzet Rp 50 Juta per Bulan

Iip menjadi salah satu figur petani milenial yang sesuai dengan apa yang dinyatakan oleh Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL), saat Pengukuhan Duta Petani Milenial dan Duta Petani Andalan bahwa anak muda yang mau terjun di bidang pertanian bisa punya peluang kehidupan dan ekonomi yang lebih baik
Hal yang senada disampaikan oleh Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian, Dedi Nursyamsi.
“Duta petani milenial diharapkan mampu menarik generasi milenial lainnya untuk ikut berwirausaha pertanian. Selain itu mampu membantu sekaligus menjadi corong positif pemerintah dalam hal ini Kementerian Pertanian," kata Dedi.
"Dengan mempercepat advokasi kepada masyarakat terutama berkaitan dengan program-program Kementerian Pertanian sehingga program tersebut dapat dilaksanakan dengan cepat di lapangan yang otomatis juga mempercepat dampak positif pertumbuhan ekonomi dan peningkatan kesejahteraan masyarakat," imbuhnya. (*/jpnn)
Sayuran yang dia kemas, disuplai ke 500 warung UKM, sembilan mini market dan 25 perumahan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- BPPSDMP Kementan Buka Pendaftaran Young Ambassador Agriculture 2025
- Wamentan Sudaryono Luncurkan Program Milenial Siap Ekspor di Bali
- Kementan Dorong Swasembada Pangan dengan Transformasi Kelembagaan Petani
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Seleksi PPPK 2024 Sedang Proses, Muncul Usulan Baru dari Pak Gub
- Wamentan Sudaryono Dapat Gelar Bapak Petani Milenial, Yakin Sektor Pertanian Menjanjikan