Cerita Mistis di Balik Kecelakaan Bus di Sukabumi
Senin, 10 September 2018 – 10:16 WIB
“Hawanya pengin ngebut, bagi pengendara yang baru tentu itu sangatlah berbahaya,” singkatnya.
Dihubungi terpisah, Kadishub Kabupaten Sukabumi, Thendy Hendrayana menambahkan, terlepas dari persoalan mistis yang beredar di tengah-tengah masyarakat, kondisi jalan di tempat kejadian memang menurun tajam, kondisi kendaraan dan pengendara sangat harus dipastikan dalam keadaan baik.
“Terlepas dari cerita itu, yang harus diperhatikan bagi pengendara itu tetap kehati-hatian dan kondisi kendaraan dalam keadaan baik. Karena biasanya, terjadinya kecelakaan ini karena faktor kondisi kendaraan dan human error,” singkatnya. (rendi rustandi/radar sukabumi)
Sering ada penampakan di tempat kecelakaan bus di Sukabumi tersebut. Hawa di jalan itu membuat pengendara pengin ngebut.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Bus Rombongan Pelajar Kecelakaan, Dua Siswa Tewas
- Solusi Kakorlantas Agar Kecelakaan Bus Sukabumi Tak Terulang
- Kecelakaan Maut di Sukabumi, Jalur Cikidang Bukan Untuk Bus
- Penyebab Kecelakaan Bus di Sukabumi Masih Diselidik
- Daftar Nama Korban Jiwa Bus Maut di Sukabumi
- Innalillahi, 21 Korban Kecelakaan Bus di Sukabumi Meninggal